BPR dan BPRS harus Utamakan Kepentingan Masyarakat

Minggu, 14 Juli 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DARA | BANDUNG —  Wali Kota Bandung, Oded M. Danial, berharap Bank Perkreditan Rakyat (BPR) dan Bank Perkreditan Rakyat Syariah (BPRS) mendedikasikan kehadirannya untuk mengutamakan kepentingan masyarakat. Utamanya bagi PD BPR Kota Bandung sebagai bank milik Pemkot ini.

Wali kota menyampaikan harapannya itu seusai melepas para peserta jalan santai yang digelar oleh Perhimpunan Bank Perkreditan Rakyat Indonesia (Perbarindo) di Balai Kota Bandung, Sabtu (13/7/2019). Acara ini merupakan rangkaian kegiatan peringatan Hari BPR-BPRS Nasional 2019.

“Tentu harapan buat semua BPR, khususnya BPR Kota Bandung. Saya meminta fungsi perbankan dalam pelayanan kepada masyarakat dalam pembiayaan dan sebagainya, harus hadir eksis di masyarakat,” katanya di Balai Kota Bandung.

Wali kota berharap, BPR dan BPRS bisa lebih menjangkau masyarakat, khususnya dari kalangan ekonomi menengah ke bawah. Dengan segala fasilitas dan keberpihakannya, ia opotimistis BPR atau BPRS bisa mendapatkan kepercayaan dari masyarakat.

Meski begitu, ia juga mengingatkan agar BPR dan BPRS tetap memperhatikan kredibilitasnya sebagai perusahaan perbankan. Jangan sampai hanya mengutamakan meraup keuntungan saja.

“Harus bisa dipercaya oleh masyarakat. Karena kalau sudah dipercaya oleh masyarakat maka masyarakat akan berduyun-duyun datang untuk menjadi nasabah,” ujarnya.***

Editor: Ayi Kusmawan

 

Berita Terkait

Pos Indonesia Dukung Permen Layanan Pos Komersial untuk Ciptakan Iklim Usaha Kondusif
IMF Memprediksi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia 2025-2026 Hanya 4,7%: Indonesia Bisa Apa?
Per 1 Mei, Harga Pertamax Series dan Dex Series Semakin Hemat! Ada Tambahan Promo My Pertamina
Simak Nih, Diskusi Ekonomi Bertajuk Trump Trade War: Menyelamatkan Pasar Modal, Menyehatkan Ekonomi Indonesia
DKUKM Kabupaten Sukabumi Dukung Koperasi Desa Merah Putih Yang Digagas Presiden Prabowo
Mentan Amran: Operasi Pasar Pangan Murah AgriPost Stabilkan Harga Pangan Masyarakat
Stok Pangan di Jabar Jelang Idulfitri Surplus, Komoditas Ini Harganya Naik
Dukung Optimalisasi Devisa Hasil Ekspor Dalam Negeri, CIMB Niaga Hadirkan Solusi Keuangan bagi Eksportir
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 18 Mei 2025 - 09:27 WIB

Pos Indonesia Dukung Permen Layanan Pos Komersial untuk Ciptakan Iklim Usaha Kondusif

Kamis, 1 Mei 2025 - 10:48 WIB

IMF Memprediksi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia 2025-2026 Hanya 4,7%: Indonesia Bisa Apa?

Kamis, 1 Mei 2025 - 10:33 WIB

Per 1 Mei, Harga Pertamax Series dan Dex Series Semakin Hemat! Ada Tambahan Promo My Pertamina

Sabtu, 12 April 2025 - 13:00 WIB

Simak Nih, Diskusi Ekonomi Bertajuk Trump Trade War: Menyelamatkan Pasar Modal, Menyehatkan Ekonomi Indonesia

Senin, 7 April 2025 - 17:03 WIB

DKUKM Kabupaten Sukabumi Dukung Koperasi Desa Merah Putih Yang Digagas Presiden Prabowo

Berita Terbaru

CATATAN

PEMBLOKADEAN ISRAEL Inggris dan Perancis Merasa “Jijik”

Selasa, 20 Mei 2025 - 22:14 WIB

Forkopimda KBB usai teken MoU di Upacara Peringatan Harkitnas Tingkat KBB (Foto: doc Prokopim)

BANDUNG UPDATE

SMPB Tingkat SMP di Bandung Barat Menerima 17.070 Siswa

Selasa, 20 Mei 2025 - 11:50 WIB

CATATAN

ABNORMAL GAZA Israel, dan Dunia tanpa “Polisi”!

Senin, 19 Mei 2025 - 20:35 WIB