Netizen Sebut Tes PCR Jabar Sedikit, Emil Minta Masyarakat Bicara Lewat Data

mm

Senin, 29 Juni 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Jabar, Ridwan Kamil. (Foto: Humas Pemprov Jabar)

Gubernur Jabar, Ridwan Kamil. (Foto: Humas Pemprov Jabar)

DARA | BANDUNG – Gubernur Provinsi Jawa Barat Ridwan Kamil ‘marah’ kepada netizen dari provinsi lain yang menyebutkan bahwa penyebaran virus corona (Covid-19) di Jabar rendah karena tes PCR yang sedikit.

“Silahkan saja bandingkan dengan data. Perhari ini, tes PCR di Jawa Barat sudah mencapai 78.000 tes dengan rata-rata 2.000 tes per hari,” kata Ridwan Kamil saat melakukan konferensi pers di Gedung Sate, Jalan Diponegoro, Kota Bandung, Senin (29/6/2020).

Pria yang akrab disapa Emil itu menambahkan, jika nanti pekan depan Gugus Tugas Jabar mengupdate data lagi soal tes PCR, maka tinggal menambahkan 2.000 perhari dengan total 78.000. “Jadi pada saat PCR-nya berlimpah kita akan naikan tes perharinya,” ucapnya.

Emil juga menyampaikan, kasus aktif dan pasien sembuh sudah melebihi dari pasien sakit atau pasien yang dirawat.

“Sehingga kesembuhan rata-rata 17 orang per hari. Alhamdulillahnya juga reproduksi Covid-19 berada di angka 0,82 dan rata-rata selama seminggu di 0,72,” ujarnya.***

 

Editor: Muhammad Zein

Berita Terkait

Prakiraan Cuaca Bandung, Minggu 28 April 2024
Breaking News, Gempa Cukup Besar Terasa di Kabupaten Bandung
Mei, Braga Free Vehicle Mulai Diterapkan, Apa Itu?
Prakiraan Cuaca Bandung, Sabtu 27 April 2024
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Sabtu 27 April 2024
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Sabtu 27 April 2024
Begini Isi Surat Bupati Bandung Kang DS buat Masyarakatnya
Pokja PWI Pemkot Bandung Gelar Halal bil Halal

Berita Terkait

Minggu, 28 April 2024 - 06:59 WIB

Prakiraan Cuaca Bandung, Minggu 28 April 2024

Sabtu, 27 April 2024 - 23:40 WIB

Breaking News, Gempa Cukup Besar Terasa di Kabupaten Bandung

Sabtu, 27 April 2024 - 11:32 WIB

Mei, Braga Free Vehicle Mulai Diterapkan, Apa Itu?

Sabtu, 27 April 2024 - 07:07 WIB

Prakiraan Cuaca Bandung, Sabtu 27 April 2024

Sabtu, 27 April 2024 - 07:02 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Sabtu 27 April 2024

Sabtu, 27 April 2024 - 06:59 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Sabtu 27 April 2024

Jumat, 26 April 2024 - 20:17 WIB

Begini Isi Surat Bupati Bandung Kang DS buat Masyarakatnya

Jumat, 26 April 2024 - 20:11 WIB

Pokja PWI Pemkot Bandung Gelar Halal bil Halal

Berita Terbaru

Ilustrasi (Foto: harapanrakyat/istimewa)

HEADLINE

Dampak Gempa Garut, Sejumlah Rumah di Ciamis Selatan Ambruk

Minggu, 28 Apr 2024 - 11:02 WIB

NASIONAL

Pemerintahan Baru Patut Wujudkan Harapan Besar Kaum Marginal

Minggu, 28 Apr 2024 - 10:36 WIB

Foto: miga/dara.co.id

BANDUNG UPDATE

Prakiraan Cuaca Bandung, Minggu 28 April 2024

Minggu, 28 Apr 2024 - 06:59 WIB