Waspada Air Pasang, Jangan Dekati Pesisir Utara

Jumat, 10 Januari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi (Foto: Media Indonesia)

Ilustrasi (Foto: Media Indonesia)

Air pasang beberapa hari kedepan akan meningkat. Warga yang ada di pesisir utara harus waspada. Demikian siara pers Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG).


DARA | BANDUNG – Menurut prakiraan BMKG, tinggi pasang air laut maksimum pada periode 9 sampai 12 Januari 2020 di wilayah Tanjung Priuk setinggi 60 cm dengan ambang batas 100 cm,

Tanjung Mas 40 cm dengan ambang batas 100 cm, dan Tanjung Perak 130 cm dengan ambang batas 140 cm.

Hujan dengan intensitas sedang hingga lebat dapat meningkatkan tinggi muka air laut dan menyebabkan rob, genangan air laut di daratan.

Kepala Bidang Informasi Meteorologi Maritim BMKG Eko Prasetyo mengatakan, rob sudah terjadi di Pelabuhan Muara Baru Jakarta, merendam dermaga di pelabuhan itu. “Muara Baru dermaganya terendam. Muara Baru selalu terdampak rob di fase pasang maksimumnya setiap bulan,” ujarnya. Dikutip dari galamedianews.com.***

Editor: denkur

 

Berita Terkait

BAZNAS Jabar Salurkan Beasiswa Pendidikan ke Tunisia untuk Santri Bina Insan Mulia Cirebon
DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Paripurna, Penyampaian Nota Pengantar Bupati
Akademisi: Realisasi Belanja dan Pendapatan Jabar Masih di Jalur yang Tepat
Wakil Ketua DPRD Sukabumi Hadiri Rakornis TMMD ke-125, Tegaskan Dukungan Pembangunan Desa
Pansus RPJMD DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Raker Raperda
Hadiri Rakor KPK, Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Siap Bersinergi Wujudkan Pemerintahan yang Bersih dari Korupsi
Dukung Swasembada Pangan, Jajaran Polres Sukabumi Gelar Penanaman Jagung
Geger di Mapolresta Cirebon! Puluhan Polisi Mendadak Dites Urine, Ada Apa?

Berita Terkait

Sabtu, 12 Juli 2025 - 11:57 WIB

BAZNAS Jabar Salurkan Beasiswa Pendidikan ke Tunisia untuk Santri Bina Insan Mulia Cirebon

Jumat, 11 Juli 2025 - 10:57 WIB

Akademisi: Realisasi Belanja dan Pendapatan Jabar Masih di Jalur yang Tepat

Jumat, 11 Juli 2025 - 10:49 WIB

Wakil Ketua DPRD Sukabumi Hadiri Rakornis TMMD ke-125, Tegaskan Dukungan Pembangunan Desa

Jumat, 11 Juli 2025 - 08:20 WIB

Pansus RPJMD DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Raker Raperda

Kamis, 10 Juli 2025 - 17:30 WIB

Hadiri Rakor KPK, Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Siap Bersinergi Wujudkan Pemerintahan yang Bersih dari Korupsi

Berita Terbaru

BANDUNG UPDATE

Bupati Jeje Ritchie Ismail Menang Penalti vs Ketua PWI Bandung Barat

Sabtu, 12 Jul 2025 - 15:41 WIB

BANDUNG UPDATE

Resmi, Koperasi Desa Merah Putih Desa Banyusari Sudah Dilaunching

Sabtu, 12 Jul 2025 - 14:20 WIB