Home / Ads

Wakil Ketua DPRD Banjar Meninggal dalam Kecelakaan di Tol Cipularang

Rabu, 23 Januari 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(Foto:detikcom)

(Foto:detikcom)

DARA | BANDUNG – Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Banjar, Anwar Hartono meninggal dalam sebuah kecelakaan lalu lintas di Tol Cipularang pukul 04.30 WIB, Rabu (23/1/2019).

Jenazahnya sudah diberangkat ke kampung halamannya di Banjar setelah disemayamkan di Rumah Sakit Thamrin Kabupaten Purwakarta. Anwar Hartono meninggal bersama dengan ajudannya yaitu Dedi Wahyu saat menuju Jakarta.

Tuti istri almarhum  mengatakan, terakhir kali berkomunikasi dengan suaminya  pukul 21.00 sehari sebelum kecelakaan. Saat itu almarhum mengatakan akan menghadiri agenda dinas di Jakarta, Rabu pagi, sehingga ia pun sengaja berangkat lebih pagi dari Kota Banjar.

Wakil Ketua DPRD Kota Banjar, Anwar Hartono dikabarkan menuju Jakarta untuk menghadiri sebuah acara. Ia bersama ajudannya yaitu Dedi Wahyu. Kuat dugaan supir mengantuk, sehingga mobil menabrak truk di depannya.

Kanit Laka Polres Purwakarta IPTU Agus mengatakan, setelah memeriksa kendaraan dan memeriksa kondisi di TKP, tidak ada bekas ban mengerem, yang diindikasikan sopir tidak melakukan pengereman. “Dugaan sementara kecelakaan akibat sopir mengantuk, tapi untuk pastinya akan kami lakukan pemeriksaan lanjutan,” ujarnya.

Minibus Innova nopol Z 7 X yang ditumpangi Anwar dikendarai oleh Galuhjaya Santana (22), warga Jalan setia No. 671 RT. 02/010 Kel. Mekarsari Kecamatan Banjar Kota Banjar yang mengalami luka parah.***

Editor: denkur

Berita Terkait

DKUKM Tampil Semangat dalam Ajang Disbudpora Fun Mini Soccer Cup 2025
DPRD Kabupaten Sukabumi Mengucapkan Selamat Menjalankan Ibadah Puasa, Ramadan 1446 H/Maret 2025
Investor Gathering 2025: Pos Indonesia & Pos Properti Hadirkan Aset Potensial untuk Investasi
FGD Evaluasi Sampah Citarum, Mitigasi Harus dari Level Rumatangga
Simak Nih, 16 Artis dalam Pembagian Komisi AKD DPR RI, Ahmad Dhani dan Once di Komisi X
“свободное Зеркало Мостбет и Сегодня Актуальный Доступ К Сайту Mosbe
Mostbet Online Мостбет Официальный Сайт Букмекерской Компании И Казин
“Greatest Online Casino Down Under » Au Actual Money Casinos 202

Berita Terkait

Jumat, 11 Juli 2025 - 20:11 WIB

DKUKM Tampil Semangat dalam Ajang Disbudpora Fun Mini Soccer Cup 2025

Jumat, 28 Februari 2025 - 13:50 WIB

DPRD Kabupaten Sukabumi Mengucapkan Selamat Menjalankan Ibadah Puasa, Ramadan 1446 H/Maret 2025

Sabtu, 22 Februari 2025 - 16:11 WIB

Investor Gathering 2025: Pos Indonesia & Pos Properti Hadirkan Aset Potensial untuk Investasi

Rabu, 13 November 2024 - 10:12 WIB

FGD Evaluasi Sampah Citarum, Mitigasi Harus dari Level Rumatangga

Rabu, 23 Oktober 2024 - 13:44 WIB

Simak Nih, 16 Artis dalam Pembagian Komisi AKD DPR RI, Ahmad Dhani dan Once di Komisi X

Berita Terbaru

CATATAN

PERDAMAIAN MENTAH Trump “Nihil” Tekan Netanyahu

Minggu, 13 Jul 2025 - 09:17 WIB

BANDUNG UPDATE

Bupati Jeje Ritchie Ismail Menang Penalti vs Ketua PWI Bandung Barat

Sabtu, 12 Jul 2025 - 15:41 WIB

BANDUNG UPDATE

Resmi, Koperasi Desa Merah Putih Desa Banyusari Sudah Dilaunching

Sabtu, 12 Jul 2025 - 14:20 WIB