Tidak Capai Target, Karyawan Harus Minum Urine

Rabu, 7 November 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

net

net

Dara| Sejumlah manajer di sebuah perusahaan di Cina dipenjara karena menghukum bawahan mereka dengan menyuruhnya minum urine dan memakan kecoak jika tak berhasil mencapai target.
Dilansir detik.com dari BBC, Rabu (7/11/2018), media lokal melaporkan polisi distrik Zunyi mengambil tindakan setelah video yang beredar menunjukkan para pekerja dicambuk dengan ikat pinggang dan meminum cairan berwarna kuning, yaitu urine.
Video yang beredar melalui media sosial Weibo itu memperlihatkan akitivas pencambukan di depan para karyawan lainnya itu. Para karyawan perusahaan renovasi rumah di Kota Guizhou itu dilaporkan meminum cairan kuning yang diyakini urine dengan gelas plastik, sambil menutup hidung mereka.
Berdasarkan laporan media lokal, bentuk lain hukuman yang diterima para karyawan yakni meminum air toilet, minum cuka dan mencukur botak kepalanya.
Perusahaan tersebut dilaporkan gagal membayar gaji karyawan mereka dalam dua bulan terakhir. Para karyawan tak berani menanyakan gaji itu karena takut akan dipecat.
Laporan-laporan sebelumnya menyebutkan karyawan saling tampar satu sama lain untuk memotivasi diri. Mereka juga diperintahkan merangkak di jalanan umum dan mencium tempat sampah.***

Editor:Denkur

Berita Terkait

Menlu RI : Inovasi dan Digitalisasi Harus Jadi Penggerak Ekonomi Formal dan Global di Kawasan
Indonesia Kembali Ikuti Bursa Pariwisata di London Perkuat Capaian Kunjungan Wisman
Dua Bulan Terakhir Serangan Israel ke Libanon Menewaskan 85 Petugas Medis
Pilpres AS, Joe Biden Mundur, Dukungan Beralih Buat Kamala Harris, Donald Trump Berkoar Begini
Suhu Madinah Panas, Begini Kondisi Jemaah Haji Indonesia
Siang Tadi, Taiwan Diguncang Gempa Dasyat dan Inilah Dampaknya bagi Indonesia
Inilah Peraih Piala Oscar 2024, Oppenheimer Terpilih sebagai Film Terbaik
Tampil Garang di PBB, Menlu Retno: Kemana Palestina Mengadu Jika PBB Gagal Menjalankan Resolusi yang Dibuatnya Sendiri?
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 15:35 WIB

Menlu RI : Inovasi dan Digitalisasi Harus Jadi Penggerak Ekonomi Formal dan Global di Kawasan

Jumat, 8 November 2024 - 21:38 WIB

Indonesia Kembali Ikuti Bursa Pariwisata di London Perkuat Capaian Kunjungan Wisman

Minggu, 3 November 2024 - 18:36 WIB

Dua Bulan Terakhir Serangan Israel ke Libanon Menewaskan 85 Petugas Medis

Senin, 22 Juli 2024 - 14:14 WIB

Pilpres AS, Joe Biden Mundur, Dukungan Beralih Buat Kamala Harris, Donald Trump Berkoar Begini

Selasa, 21 Mei 2024 - 17:24 WIB

Suhu Madinah Panas, Begini Kondisi Jemaah Haji Indonesia

Berita Terbaru

BANDUNG UPDATE

PWI Kota Bogor Fasilitasi Peserta OKK ke Bandung

Selasa, 3 Des 2024 - 20:10 WIB