Terungkap Penyebab Jalan Ambles di Surabaya

Rabu, 19 Desember 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(Foto:Dishub Surabaya)

(Foto:Dishub Surabaya)

DARA | SURABAYA – Jalan Raya Gubeng Surabaya Jawa Timur tiba-tiba saja ambles sedalam 30 meter dan lebar delapan meter, Selasa malam (18/12/2018). Berbagai tanggapanpun meragam, ada yang menyebut itu akibat gerakan tanah, tapi ada juga yang mengatakan bencana alam.

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) dalam siaran persnya menegaskan, penyebab amblesnya jalan tersebut akibat kesalahan konstruksi basement milik sebuah rumah sakit swasta di sekitar lokasi yang tidak menggunakan penahan tanah.

Lokasi amblesnya bagian jalan di Jalan Raya Gubeng tersebut memang bersebelahan dengan lokasi proyek ruang bawah tanah (basement) di belakang Rumah Sakit Siloam, Surabaya.

“Itu akibat pekerjaan pembangunan basement RS tidak menggunakan dinding penahan tanah atau retaining wall. Berpeluang menimbulkan dorongan tanah secara horizontal atau sliding pada area jalan sekitarnya,” ujar Kepala Pusat Data Informasi dan Humas BNPB Sutopo Purwo Nugroho dalam konferensi pers di Graha BNPB, Jakarta Timur, Rabu (19/12/2018).

Faktor lain kata Sutopo, beban dari kendaraan yang lalu lalang di jalan tersebut serta musim hujan. “Tidak terkait dengan sesar Surabaya atau Waru, seperti isu yang beredar,” ujarnya.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Pemprov Jabar Evaluasi Kerja Sama dengan PT TRPN Soal Pagar Laut Bekasi
Soal Pagar Laut Bekasi, KKP Beri Sanksi PT TRPN
Puncak Peringatan HPN 2025 di Riau, Menkomdigi: Momen Merayakan Keberanian, Integritas, dan Semangat Juang
KAI Group Layani 39,08 Juta Penumpang Selama Januari 2025, Simak Data Berikut Ini
FGD HPN Riau Bahas Perpres No.5 Tahun 2025 dan Dampaknya Terhadap Kehutanan serta Industri Kelapa Sawit
Tribuana Said : Wartawan Harus Memperkuat Cita-cita Penggerak Kemerdekaan
Indah Kirana Atal S Depari Ditunjuk Jadi Plt Ketua IKWI
Sarasehan Nasional Media Massa: Menjaga Jurnalisme di Era Digital untuk Memperkuat Demokrasi
Berita ini 5 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 11 Februari 2025 - 13:04 WIB

Pemprov Jabar Evaluasi Kerja Sama dengan PT TRPN Soal Pagar Laut Bekasi

Selasa, 11 Februari 2025 - 12:54 WIB

Soal Pagar Laut Bekasi, KKP Beri Sanksi PT TRPN

Minggu, 9 Februari 2025 - 16:49 WIB

Puncak Peringatan HPN 2025 di Riau, Menkomdigi: Momen Merayakan Keberanian, Integritas, dan Semangat Juang

Minggu, 9 Februari 2025 - 13:21 WIB

KAI Group Layani 39,08 Juta Penumpang Selama Januari 2025, Simak Data Berikut Ini

Sabtu, 8 Februari 2025 - 19:57 WIB

FGD HPN Riau Bahas Perpres No.5 Tahun 2025 dan Dampaknya Terhadap Kehutanan serta Industri Kelapa Sawit

Berita Terbaru

HEADLINE

Soal Pagar Laut Bekasi, KKP Beri Sanksi PT TRPN

Selasa, 11 Feb 2025 - 12:54 WIB

CATATAN

KONFERENSI LIGA ARAB “A”-historis Israel-Trump, Fatal!

Selasa, 11 Feb 2025 - 08:58 WIB

mobil sim keliling kabupaten Bandung

BANDUNG UPDATE

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Selasa 11 Februari 2025

Selasa, 11 Feb 2025 - 06:23 WIB