Tahun 2024, Kabupaten Sukabumi Raih 110 Penghargaan

Senin, 17 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Istimewa

Foto: Istimewa

Kabupaten Sukabumi telah meraih 110 penghargaan dari pemerintah provinsi dan pemerintah pusat selama tahun 2024.

DARA | Prestasi tersebut berkat upaya dan kerja sama semua pihak.

Demikian dikatakan Bupati Sukabumi H Marwan Hamami saat memimpin rapat Dinas Bulan Februari tahun 2025 di Aula Sekretariat Daerah Kabupaten Sukabumi, Palabuhanratu, Senin (17/2/2025).

H Marwan menegaskan agar setiap prestasi yang telah diraih tersebut bisa dipertahankan oleh kepemimpinan bupati baru.

“Prestasi yang telah kita raih bukan hal yang mudah. Maka dari itu agar terus dipertahankan oleh semua ASN” ujarnya.

Marwan meminta kepada Bupati terpilih periode 2025-2030 bisa melanjutkan capaian program yang selama ini belum terealisasi, seperti program fisik maupun non fisik.***

Sementara itu, Bupati Sukabumi terpilih, H Asep Japar berkomitmen akan menyelesaikan program pembangunan yang masih belum tercapai.

“Saya ingin melanjutkan program-program yang belum terselesaikan di akhir masa jabatan Pak Bupati dan Pak Wakil,” ujarnya.

“Mari lanjutkan Kabupaten Sukabumi yang maju unggul berbudaya dan berkah (mubarakah),” ujarnya.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Kemenbud Sosialsasikan Pentingnya Pemberdayaan dan Pelestarian Nilai Budaya kepada Anak Muda di Garut
Herman Khaeron Usulkan Inovasi untuk Lancarkan Arus Mudik Lebaran 2025
Jalur Nasional Limbangan-Malangbong Prioritas Pengamanan Arus Mudik ke Garut
Tukang Andong dan Becak Terima Kompensasi Oprasional, Agar Arus Mudik Lebaran Tak Macet
Amankan Mudik dan Lebaran di Jawa Barat Polda Kerahkan 24.976 Personel Gabungan
Polres Sukabumi Siap Gelar Operasi Ketupat, Puncak Arus Mudik Diprediksi Terjadi 28 Hingga 30 Maret
Bupati dan Ketua DPRD Sukabumi Sidak ke Pasar Semi Modern Palabuhanratu
Tinjau Pasar Limbangan, Wabup Garut Pastikan Stok Bahan Pokok Aman Jelang Lebaran
Berita ini 19 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 23 Maret 2025 - 11:32 WIB

Kemenbud Sosialsasikan Pentingnya Pemberdayaan dan Pelestarian Nilai Budaya kepada Anak Muda di Garut

Jumat, 21 Maret 2025 - 11:00 WIB

Herman Khaeron Usulkan Inovasi untuk Lancarkan Arus Mudik Lebaran 2025

Kamis, 20 Maret 2025 - 22:21 WIB

Jalur Nasional Limbangan-Malangbong Prioritas Pengamanan Arus Mudik ke Garut

Kamis, 20 Maret 2025 - 21:46 WIB

Tukang Andong dan Becak Terima Kompensasi Oprasional, Agar Arus Mudik Lebaran Tak Macet

Kamis, 20 Maret 2025 - 21:17 WIB

Amankan Mudik dan Lebaran di Jawa Barat Polda Kerahkan 24.976 Personel Gabungan

Berita Terbaru

Foto: Istimewa

EKONOMI

FIF Raih Triple A Awards Sustainable Finance 2025

Minggu, 23 Mar 2025 - 11:50 WIB

Foto: Istimewa

BANDUNG UPDATE

Warga Antusias Sambut Pemutihan Pajak, Samsat Buka Akhir Pekan

Minggu, 23 Mar 2025 - 11:36 WIB

mobil sim keliling kabupaten Bandung

BANDUNG UPDATE

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Sabtu 22 Maret 2025

Sabtu, 22 Mar 2025 - 08:54 WIB