Piala Thomas 2021, Indonesia Gulung Aljazair 5-0

Minggu, 10 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tim Garuda selanjutnya menghadapi Thailand pada Senin 11 Oktober pukul 18.30 WIB dan terakhir Taiwan pada Rabu 13 Oktober pukul 13.30 WIB.


DARA- Indonesia sukses menggulung Aljazair 5-0 pada penyisihan grup A Piala Thomas di Ceres Arena, Aarhus, Denmark, Minggu dini hari (10/10/2021).

Pada tunggal putra Jonatan Christie menang 21-8, 21-8 atas Youcef Sabri Medel. Diikuti Shesar Hiren Rhustavito yang menaklukkan Mohamed Abderrahime Belardi 21-6, 21-12.

Setelah itu debutan Chico Aura Dwi Wardoyo yang menundukkan Adel Hamek dengan 21-11, 21-6. Skor semakin melebar usai ganda putra peringkat kedua dunia Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan yang membabat Koceila Mammeri/Youcef Sabri Medel dua gim langsung 21-9, 21-15.

Indonesia menutup kemenangan setelah ganda debutan Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin memenangkan laga melawan pasangan Mohamed Abderrahime Belardi/Adel Hamek straight game 21-3, 21-11.

Dengan demikian Indonesia meraih kemenangan sempurna 5-0 atas Aljazair pada laga penyisihan pertama Grup A Piala Thomas.

Pada Piala Thomas edisi ini, Indonesia tergabung dalam Grup A bersama dengan Aljazair, Thailand dan Taiwan.

Tim Garuda selanjutnya menghadapi Thailand pada Senin 11 Oktober pukul 18.30 WIB dan terakhir Taiwan pada Rabu 13 Oktober pukul 13.30 WIB.

Editor : Maji

 

Berita Terkait

Sat Narkoba Polres Subang Ungkap Pengedar Ganja, Barang Dibeli Via Media Sosial
Tiga Orang Wisatawan Terseret Ombak di Pantai Puncak Guha Garut
Sunda Karya Fest Jadi Katalisator Pertumbuhan Ekonomi Kreatif Jabar
Kapolda Jabar Disambut Tangisan Saat Melayat Rumah Duka Almarhum Bripka Cecep
Tembakan Salvo Iringi Kepergian Bripka Cecep Saepul Bahri
Tinjau Lokasi Tragedi Pesta Rakyat Garut, Kapolda Jabar: Usut Tuntas Jika Ada Kelalain
Inilah 54 Perwakilan Kabupaten/Kota yang Akan Bersaing di Pemilihan Mojang Jaka Jawa Barat 2025
Breakingnews, Pesta Rakyat Pernikahan Putra Gubernur Jabar dengan Wakil Bupati Garut Tewaskan Tiga Warga

Berita Terkait

Minggu, 20 Juli 2025 - 21:49 WIB

Sat Narkoba Polres Subang Ungkap Pengedar Ganja, Barang Dibeli Via Media Sosial

Minggu, 20 Juli 2025 - 21:34 WIB

Tiga Orang Wisatawan Terseret Ombak di Pantai Puncak Guha Garut

Minggu, 20 Juli 2025 - 11:48 WIB

Sunda Karya Fest Jadi Katalisator Pertumbuhan Ekonomi Kreatif Jabar

Sabtu, 19 Juli 2025 - 21:11 WIB

Kapolda Jabar Disambut Tangisan Saat Melayat Rumah Duka Almarhum Bripka Cecep

Sabtu, 19 Juli 2025 - 18:21 WIB

Tinjau Lokasi Tragedi Pesta Rakyat Garut, Kapolda Jabar: Usut Tuntas Jika Ada Kelalain

Berita Terbaru


Tim SAR Gabungan melakukan pencarian korban hilang terseret ombak di Pantai Puncak Guha, Kecamatan Caringin, Kabupaten Garut, Minggu (20/7/2025).(Foto: andre/dara)

HEADLINE

Tiga Orang Wisatawan Terseret Ombak di Pantai Puncak Guha Garut

Minggu, 20 Jul 2025 - 21:34 WIB