Home / Ads

Pemdaprov Jabar Gelar Shalat Ghaib Doakan Korban Terorisme di Selandia Baru

Senin, 18 Maret 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur, Jawa Barat, Ridwan Kamil, shlat ghaib bersama ASN Pemprov Jabar. Foto: HUmas Jabar

Gubernur, Jawa Barat, Ridwan Kamil, shlat ghaib bersama ASN Pemprov Jabar. Foto: HUmas Jabar

DARA | BANDUNG –  Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, bersama seluruh ASN Setda Pemdaprov setempat menggelar shalat Ghaib untuk mendoakan warga muslim korban terorisme di Selandia Baru beberapa waktu lalu. Shalat Ghaib dipimpin Ketua MUI Jawa Barat, Rahmat Syafei, di Masjid Al Muttaqin Gedung Sate selepas menunaikan shalat Ashar, Senin (18/03/2019).

Dalam tausiyahnya, Rahmat Syafei mengatakan, kaum muslimin di Indonesia khususnya di Jawa Barat mengutuk keras peristiwa teror yang menewaskan kaum muslimin di Selandia Baru saat menunaikan shalat jumat. Selain berbela sungkawa melalui ucapan, menurut dia, ada cara yang lebih baik dan dianjurkan yakni menshalatkan.

“Shalat Ghaib adalah menshalatkan mayit yang tidak berada di hadapan orang yang menshalatkan. Hari ini alhamdulillah kita mendoakan mereka almarhum almarhumah dengan shalat ghaib, semoga Allah SWT menjadikan kebaikan dengan doa kami itu,” ujarnya.

Ia menuturkan, masyarakat harus meyakini bahwa dalam ajaran Islam akan ada kehidupan setelah kematian. Untuk itu masyarakat harus mempersiapkan bekalnya di dunia, seperti para korban di Selandia Baru yang diyakininya mati syahid dan akan masuk surga.

“Kejadian yang menimpa saudara kita di Selandia Baru harus dijadikan hikmah yang besar, ini adalah kehidupan. Tapi setelah mati akan ada kehidupan lagi,” katanya.***

Editor: Ayi Kusmawan

 

Berita Terkait

DKUKM Tampil Semangat dalam Ajang Disbudpora Fun Mini Soccer Cup 2025
DPRD Kabupaten Sukabumi Mengucapkan Selamat Menjalankan Ibadah Puasa, Ramadan 1446 H/Maret 2025
Investor Gathering 2025: Pos Indonesia & Pos Properti Hadirkan Aset Potensial untuk Investasi
FGD Evaluasi Sampah Citarum, Mitigasi Harus dari Level Rumatangga
Simak Nih, 16 Artis dalam Pembagian Komisi AKD DPR RI, Ahmad Dhani dan Once di Komisi X
“свободное Зеркало Мостбет и Сегодня Актуальный Доступ К Сайту Mosbe
Mostbet Online Мостбет Официальный Сайт Букмекерской Компании И Казин
“Greatest Online Casino Down Under » Au Actual Money Casinos 202

Berita Terkait

Jumat, 11 Juli 2025 - 20:11 WIB

DKUKM Tampil Semangat dalam Ajang Disbudpora Fun Mini Soccer Cup 2025

Jumat, 28 Februari 2025 - 13:50 WIB

DPRD Kabupaten Sukabumi Mengucapkan Selamat Menjalankan Ibadah Puasa, Ramadan 1446 H/Maret 2025

Sabtu, 22 Februari 2025 - 16:11 WIB

Investor Gathering 2025: Pos Indonesia & Pos Properti Hadirkan Aset Potensial untuk Investasi

Rabu, 13 November 2024 - 10:12 WIB

FGD Evaluasi Sampah Citarum, Mitigasi Harus dari Level Rumatangga

Rabu, 23 Oktober 2024 - 13:44 WIB

Simak Nih, 16 Artis dalam Pembagian Komisi AKD DPR RI, Ahmad Dhani dan Once di Komisi X

Berita Terbaru

BANDUNG UPDATE

Bupati Jeje Ritchie Ismail Menang Penalti vs Ketua PWI Bandung Barat

Sabtu, 12 Jul 2025 - 15:41 WIB

BANDUNG UPDATE

Resmi, Koperasi Desa Merah Putih Desa Banyusari Sudah Dilaunching

Sabtu, 12 Jul 2025 - 14:20 WIB