Pangdam III/Siliwangi Lakukan Pendampingan Soal Sampah dan Lahan Kritis di Kaltim

Senin, 20 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

DARA | Pangdam III/Slw Mayjen TNI Kunto Arief Wibowo bersama rombongan menyambangi Tempat Pengelolaan Sampah Terpadu (TPST) Prima Sangata Ecowaste PT. Kaltim Prima Coal Kabupaten Kutim Provimsi Kalimantan Timur.

Pangdam III/Siliwangi Mayjen TNI Kunto Arief Wibowo saat ini sangat fokus melakukan inovasi-inovasi. Salah satunya dalam rangka ikut serta membantu pemerintah mengatasi persoalan sampah, agar menjadi bermanfaat guna menjaga lingkungan.

Mayjen TNI Kunto Arief Wibowo menyampaikan, kehadirannya di TPST dalam rangka pendampingan terhadap pengolahan sampah dan perbaikan lahan kritis di Kabupaten Kutim Prov. Kaltim.

Siaran Pers Pendam Siliwangi, yang diterima dara.co.id menyebutkan Tempat Pengelolaan Sampah Terpadu (TPST) Prima Sangata Eco Waste PT. KPC melakukan pengolahan sampah dengan kapasitas 50 ton per hari menjadi bahan jadi berupa Batako dan Paving Block. Selain itu juga ada pengolahan sampah menjadi Pupuk Organik dan mengolah sampah menjadi Solar dan minyak Tanah.

“Selain melakukan pendampingan terhadap pengolahan sampah dan upaya mengubah lahan non produktif menjadi produktif, kita juga duduk bersama membicarakan solusi terhadap permasalahan sampah yang tentunya terjadi di beberapa wilayah di Indonesia,” jelas Pangdam, Sabtu (18/03/2023).

Lebih lanjut Pangdam berharap, apa yang sudah dilakukan oleh Jajaran Kodam III/Slw dan juga dilakukan oleh PT. Kaltim Prima Coal. Kedepannya akan menjadi solusi besar yang dapat mengatasi masalah sampah.

Pada kegiatan tersebut Pangdam III/Slw didampingi Istri beserta Asrendam, Asops, Aster, Kazidam, Dandenmadam dan Pabandya Bakti.

Bahan : Siaran Pers, Pendam III/Siliwangi.

Berita Terkait

Pemkab Bandung Barat Siap Bayarkan Rp1,5 Miliar Lebih BPJS Ketenagakerjaan Ketua RT/ RW
Bapenda Jabar Siapkan Promo Pajak Akhir Tahun
Audensi dengan Pj Bupati Bandung Barat, BOOMS Bantah Berafliasi dengan Kepentingan Politik
Musim Hujan Tiba, Hati-hati Demam Berdarah!
Prakiraan Cuaca Bandung, Senin 02 Desember 2024
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Senin 02 Desember 2024
Prakiraan Cuaca Bandung, Minggu 01 Desember 2024
Sita 51,08 Juta Batang Rokok Ilegal di Jabar, Dirjen Bea Cukai Sebut Kerugian Negara Capai Rp39 Miliar
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 2 Desember 2024 - 20:39 WIB

Pemkab Bandung Barat Siap Bayarkan Rp1,5 Miliar Lebih BPJS Ketenagakerjaan Ketua RT/ RW

Senin, 2 Desember 2024 - 18:30 WIB

Bapenda Jabar Siapkan Promo Pajak Akhir Tahun

Senin, 2 Desember 2024 - 14:16 WIB

Audensi dengan Pj Bupati Bandung Barat, BOOMS Bantah Berafliasi dengan Kepentingan Politik

Senin, 2 Desember 2024 - 12:42 WIB

Musim Hujan Tiba, Hati-hati Demam Berdarah!

Senin, 2 Desember 2024 - 07:24 WIB

Prakiraan Cuaca Bandung, Senin 02 Desember 2024

Berita Terbaru

Kepala Bapenda Jabar Dedi Taufik (Foto: deram/dara.co.id)

BANDUNG UPDATE

Bapenda Jabar Siapkan Promo Pajak Akhir Tahun

Senin, 2 Des 2024 - 18:30 WIB