Lolos Seleksi, Lima Nama Berburu Kursi Sekda Jabar

Selasa, 17 Desember 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi: publiksatu.com/net

Ilustrasi: publiksatu.com/net

Seleksi calon Sekda Jabar sudah bergulir. Ada lima nama yang dinyatakan lolos seleksi administrasi. Namun, untuk berhasil menduduki jabatan itu tentu masih ada tahap lain. Kita tungu siapa akhirnya yang dinyatakan layak?


DARA | BANDUNG – Lima nama dinyatakan lolos seleksi administrasi sebagai calon Sekretaris Daerah (Sekda) Jawa Barat. Mereka dinyatakan lolos dalam kompetensi, penulisan makalah, pemeriksaan kesehatan, dan penelusuran rekam jejak.

Tahap selanjutnya lima nama itu diminta menyiapkan paparan dengan tema “Sekretaris Daerah Efektif, Dukung Gubernur Tunaikan Janji”.

Berikut lima nama yang lolos seleksi administrasi itu:

1.Setiawan Wangsaatmaja (Deputi SMD Aparatur Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi)

2.Dicky Saromi (Kepala Dinas Perumahan dan pemukiman Jabar)

3.Yerry Yanuar (Kepala Badan Kepegawaian Daerah Jabar)

4.Dedi Taufik (Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan jabar)

5.Deni Hamdani (Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Kuningan).***

Editor: denkur

Berita Terkait

BPN Kabupaten Bandung Sambut Kunker Komisi II DPR RI, Iim Rohiman: Optimalkan Pelayanan untuk Tingkatkan PNBP
P4KBB Desak Pemkab Bandung Barat Bentuk Tim Apresial Pembebasan Lahan Fly Over Cimareme
Puluhan Akseptor Berhasil Jalani MOW Gratis, Hasil Kerja Sama RSIA GMP dan DP2KBP3A Bandung Barat
Resmi, Mohamad Rizal Setiadji Dilantik Jadi Ketua RW13 Dipatiukur
Program Pemutihan Denda Pajak Kendaraan Diberikan, KDM: Jangan Bandel
Bupati Bandung Barat Berikan Reward pada Tiga Perangkat Daerah
Assessment Belasan Pejabat Eselon 2 Bandung Barat di Mapolda Jabar, Darda Abdullah: Kenapa Ada Penolakan?
Giliran Ketua KPKBU Kota Lembang Soroti Tajam Perluasan Wacana Perluasan Kota Cimahi

Berita Terkait

Jumat, 11 Juli 2025 - 20:53 WIB

BPN Kabupaten Bandung Sambut Kunker Komisi II DPR RI, Iim Rohiman: Optimalkan Pelayanan untuk Tingkatkan PNBP

Jumat, 11 Juli 2025 - 17:19 WIB

P4KBB Desak Pemkab Bandung Barat Bentuk Tim Apresial Pembebasan Lahan Fly Over Cimareme

Kamis, 10 Juli 2025 - 13:08 WIB

Puluhan Akseptor Berhasil Jalani MOW Gratis, Hasil Kerja Sama RSIA GMP dan DP2KBP3A Bandung Barat

Kamis, 10 Juli 2025 - 13:03 WIB

Resmi, Mohamad Rizal Setiadji Dilantik Jadi Ketua RW13 Dipatiukur

Rabu, 9 Juli 2025 - 21:39 WIB

Program Pemutihan Denda Pajak Kendaraan Diberikan, KDM: Jangan Bandel

Berita Terbaru