Inilah Daftar Kepala Daerah di Jabar Yang Siap Dilantik, Karena Tak Ada Gugatan ke MK

Minggu, 19 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Kepala Daerah terpilih hasil Pilkada Serentak 2024, siap dilantik (Foto:ist)

Kepala Daerah terpilih hasil Pilkada Serentak 2024, siap dilantik (Foto:ist)

Kepala daerah di 16 wilayah kab/kota yang telah ditetapkan KPU hanya tinggal menunggu jadwal pelantikan.

DARA| Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah menetapkan kepala daerah terpilih di Provinsi Jawa Barat hasil Pilkada serentak 2024. Penetapan dilakukan Kamis (9/1/2025), melalui rapat pleno serentak di tingkat kabupaten/kota.

Penetapan pun hanya berlaku untuk daerah yang tidak menghadapi sengketa hasil Pilkada di Mahkamah Konstitusi (MK). KPU telah menetapkan kepala daerah terpilih untuk 16 daerah, ditambah satu gubernur dan wakil gubernur Jawa Barat.

Berdasarkan Pasal 22A Peraturan Presiden Nomor 80 Tahun 2024. Pemerintah akan menggelar dua kali pelantikan kepala daerah serentak. Namun perkembanganya jadwal pelantikan bisa berubah.

Terlepas dari masalah tersebut, Kadiv Hukum dan Pengawasan KPU Jawa Barat, Aneu Nursifah, ketika dikonfirmasi Sabtu (18/1/2025) mengatakan, untuk kabupaten/kota sama saja waktu penetapannya, kecuali daerah yang ada perkara di MK.

Menurut Aneu, dengan demikian, kepala daerah kab/kota di 16 wilayah, dan gubernur/wakil gubernur  yang telah ditetapkan KPU hanya tinggal menunggu jadwal pelantikan.

Inilah kepala daerah terpilih yang ditetapkan KPU:

1. Jawa Barat:
Dedi Mulyadi-Erwan Setiawan

2. Kabupaten Kuningan:
Dian Rahmat Yanuar-Tuti Andriani

3. Kabupaten Garut:
Syakur Amin-Putri Karlina

4. Kabupaten Ciamis:
Herdiat Sunarya-Yana Dana Putra

5. Kabupaten Sumedang:
Dony Ahmad Munir-Fajar Aldila

6. Kabupaten Purwakarta:
Saepul Bahri Binzein-Abang Ijo Hapidin

7. Kabupaten Majalengka:
Eman Suherman-Dena Muhamad Ramdhan

8. Kabupaten Karawang:
Aep Syaepuloh-Maslani

9. Kabupaten Indramayu:
Lucky Hakim-Syaefudin

10. Kabupaten Bekasi:
Ade Kuswara Kunang-Asep Surya Atmaja

11. Kota Tasikmalaya:
Viman Alfarizi-Dicky Candra

12. Kota Sukabumi:
Ayep Zaki-Bobby Maulana

13. Kota Cirebon:
Effendi Edo-Siti Farida Rosmawati

14. Kota Cimahi:
Ngatiyana-Adhitia Yudisthira

15. Kota Bogor:
Dedie A Rachim-Jenal Mutaqin

16. Kota Banjar:
Sudarsono-Supriana

17. Kota Bandung:
Muhammad Farhan-Erwin.

 

Editor: Maji

 

Berita Terkait

Besti 2025 Dibuka Lagi Lho, Siapkan Syarat-syarat Ini
Pemprov Jabar Evaluasi Kerja Sama dengan PT TRPN Soal Pagar Laut Bekasi
Soal Pagar Laut Bekasi, KKP Beri Sanksi PT TRPN
HARI PERS NASIONAL 2025, Bey Machmudin: Membangun Sikap Kritis dan Berintegritas
Jaga Ekosistim TPA Saimukti, Penanganan Sampah Bandung Raya Dilakukan Kewilayahan
KAI Group Layani 39,08 Juta Penumpang Selama Januari 2025, Simak Data Berikut Ini
Atalia Praratya Ajak Majelis Taklim di Cimahi Perkuat Sinergi dengan Prinsip 3K
Pembina Samsat Jabar Gelar Operasi Gabungan Sasar Penunggak Pajak
Berita ini 41 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 11 Februari 2025 - 13:35 WIB

Besti 2025 Dibuka Lagi Lho, Siapkan Syarat-syarat Ini

Selasa, 11 Februari 2025 - 13:04 WIB

Pemprov Jabar Evaluasi Kerja Sama dengan PT TRPN Soal Pagar Laut Bekasi

Selasa, 11 Februari 2025 - 12:54 WIB

Soal Pagar Laut Bekasi, KKP Beri Sanksi PT TRPN

Minggu, 9 Februari 2025 - 19:49 WIB

HARI PERS NASIONAL 2025, Bey Machmudin: Membangun Sikap Kritis dan Berintegritas

Minggu, 9 Februari 2025 - 13:54 WIB

Jaga Ekosistim TPA Saimukti, Penanganan Sampah Bandung Raya Dilakukan Kewilayahan

Berita Terbaru

Pemerintah Kabupaten Bandung kembali membuka  program BESTI (Beasiswa ti Bupati) tahun 2025.(Foto: dok/dara)

BANDUNG UPDATE

Besti 2025 Dibuka Lagi Lho, Siapkan Syarat-syarat Ini

Selasa, 11 Feb 2025 - 13:35 WIB

HEADLINE

Soal Pagar Laut Bekasi, KKP Beri Sanksi PT TRPN

Selasa, 11 Feb 2025 - 12:54 WIB

CATATAN

KONFERENSI LIGA ARAB “A”-historis Israel-Trump, Fatal!

Selasa, 11 Feb 2025 - 08:58 WIB