Ika Mardiah: Tidak Ada KKN dalam Proyek Revitalisasi Taman Gedung Sate

Rabu, 29 Januari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Biro Pengadaan Barang dan Jasa Setda Provinsi Jawa Barat, Ika Mardiah (Foto: Ardian Resco/dara.co.id)

Kepala Biro Pengadaan Barang dan Jasa Setda Provinsi Jawa Barat, Ika Mardiah (Foto: Ardian Resco/dara.co.id)

DARA | BANDUNG – Kepala Biro Pengadaan Barang dan Jasa Setda Provinsi Jawa Barat, Ika Mardiah menegaskan tidak ada KKN dalam proyek revitalisasi taman depan dan taman gedung belakang gedung sate serta kantor Disnakertrans Jabar.

Pernyataan Ika itu sekaligus menepisnya adanya rumor KKN dalam pengerjaan proyek itu.

Menurutnya, pemilihan PT Luxindo Putra Mandiri (LPM) atas seleksi Kelompok Kerja (Pokja) yang berbeda. “Masing-masing pokja tidak saling tahu mereka mengerjakan apa. SP saya langsung ke pokja yang sifatnya rahasia sebelum pengumuman pemenang,” ujar Ika, ditemui di kantornya, Rabu (29/1/2020).

Terkait pengerjaan atau pemilihan dilakukan secara bersamaan, kata Ika, itu karena usulan tendernya juga bersamaan.***

Wartawan: Adrian Resco | Editor: denkur

Berita Terkait

Ini Daftar Pemenang Lomba Stand Up Comedy KPU Jabar
Alhamdulillah, Pemkab Bandung Barat Lepas dari Lilitan Utang ke PT SMI
Hari Kontrasepsi se-Dunia Tingkat Jabar, KBB Ditargetkan Layani 11.821 Akseptor
Prakiraan Cuaca Bandung, Rabu 11 September 2024
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Rabu 11 September 2024
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Rabu 11 September 2024
Waspada! Sudah Dua Hari Bandung Diguyur Hujan
Disparbud Jabar Bidik Pelaku Wisata ASEAN lewat MATTA Fair
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 11 September 2024 - 20:03 WIB

Ini Daftar Pemenang Lomba Stand Up Comedy KPU Jabar

Rabu, 11 September 2024 - 16:19 WIB

Alhamdulillah, Pemkab Bandung Barat Lepas dari Lilitan Utang ke PT SMI

Rabu, 11 September 2024 - 16:15 WIB

Hari Kontrasepsi se-Dunia Tingkat Jabar, KBB Ditargetkan Layani 11.821 Akseptor

Rabu, 11 September 2024 - 05:05 WIB

Prakiraan Cuaca Bandung, Rabu 11 September 2024

Rabu, 11 September 2024 - 04:58 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Rabu 11 September 2024

Berita Terbaru

Longsor di Kecamatan Peundeuy, Kabupaten Garut menyebabkan akse jalan yang menghubungkan Kecamatan Peuneuy dengan Kecamatan Cibalong terputus total, Rabu (11/9/2024)(Foto: Istimewa)

HEADLINE

Diguyur Hujan Deras Sejumlah Wilayah di Garut Longsor

Rabu, 11 Sep 2024 - 20:36 WIB

Foto: Istimewa

BANDUNG UPDATE

Ini Daftar Pemenang Lomba Stand Up Comedy KPU Jabar

Rabu, 11 Sep 2024 - 20:03 WIB