Dilaporkan Keponakan, Dewi Persik Jadi Tersangka Pencemaran Nama Baik

Selasa, 2 Juli 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dewi Persik dan Rosa, keponakannya (Foto: Matamata.com)

Dewi Persik dan Rosa, keponakannya (Foto: Matamata.com)

DARA | JAKARTA – Artis dangdut Dewi Persik sudah ditetapkan jadi tersangka dalam kasus pencemaran nama baik. Ia dilaporkan oleh keponakannya sendiri, Rosa Meldianti ke Polda Metro Jaya, beberapa waktu lalu.

Pertikaian saudara ini ternyata berujung ke jalur hukum. Sebelumnya Dewi persik juga melaporkan keponakannya itu ke Polda Metro Jaya atas tuduhan yang sama yaitu pencemaran nama baik.

Dewi merasa dirugikan dengan sejumlah pernyataan Rosa di akun Instagram-nya yang menyebut bahwa dada serta tubuh bagian belakang Dewi Persik adalah palsu.

Rosa pun harus berurusan dengan pihak berwajib dan pernah ditetapkan sebagai tersangka. Namun, kini giliran Rosa yang melaporkan Dewi Persik ke polisi.

Dikutip dari kompas.com, Kuasa hukum Rosa Meldianti yaitu Rudi Kabunang, mengatakan,  penyanyi Dewi Persik sudah ditetapkan menjadi tersangka kasus pencemaran nama baik. Informasi itu diketahui setelah ia dipanggil pihak kepolisian Polres Jakarta Selatan.

Sementara itu, Angga Wijaya suami sekaligus manajer Dewi Persik mengatakan, Dewi sudah mengetahui statusnya sebagai tersangka. “Sudah tahu. Enggak mungkin enggak tahu, kan, sudah ada juga di sosial media,” kata Angga.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Peringati 70 Tahun KAA, Pos Indonesia Hadirkan Pameran Filateli di Bandung
Permainan Tradisional Ramaikan Acara Abdi Nagri Nganjang ka Warga
Bakrie Amanah Salurkan Rp 10,2 Miliar dalam Program Ramadan Untuk Negeri 1446 H
Kasad: Jadikan Peringatan Nuzulul Quran sebagai Momentum Evaluasi Diri
Forum Gerakan Perempuan, GKR Hemas: Perempuan Harus Ambil Peran dalam Politik
Ramela Resto Kedepankan Kuliner Indonesia, Hadir di Bandung
Ini Manfaat dan Jenis Pemeriksaan Cek Kesehatan Gratis
Pegadaian Ketuk Pintu Langit Sumsel, Wujud Peduli Kesejahteraan Masyarakat
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 5 Mei 2025 - 18:37 WIB

Peringati 70 Tahun KAA, Pos Indonesia Hadirkan Pameran Filateli di Bandung

Minggu, 13 April 2025 - 22:41 WIB

Permainan Tradisional Ramaikan Acara Abdi Nagri Nganjang ka Warga

Selasa, 1 April 2025 - 14:21 WIB

Bakrie Amanah Salurkan Rp 10,2 Miliar dalam Program Ramadan Untuk Negeri 1446 H

Rabu, 19 Maret 2025 - 12:33 WIB

Kasad: Jadikan Peringatan Nuzulul Quran sebagai Momentum Evaluasi Diri

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:49 WIB

Forum Gerakan Perempuan, GKR Hemas: Perempuan Harus Ambil Peran dalam Politik

Berita Terbaru

HUKRIM

Laka Lantas di Kadungora Garut, Dua Orang Luka

Selasa, 6 Mei 2025 - 19:03 WIB

CATATAN

TITIK GENTING GAZA “Negosisi Posisional” Israel-Hamas

Selasa, 6 Mei 2025 - 18:49 WIB

mobil sim keliling kabupaten Bandung

BANDUNG UPDATE

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Selasa 06 Mei 2025

Selasa, 6 Mei 2025 - 08:08 WIB