Minggu, 28 Februari, 2021
dara.co.id
">
ADVERTISEMENT
  • HOME
  • NEWS
    • MANCANEGARA
    • JABAR
    • BANDUNG UPDATE
    • NASIONAL
  • OLAHRAGA
  • WANITA
    • TIPS
    • BUSANA
    • KULINER
  • HIKMAH
    • JUMAT BAROKAH
    • KAJIAN
    • TAREH
    • MUTIARA HADIST
  • EDUKASI
    • SEKOLAH
    • EKSKUL
    • DISDIK
  • EKONOMI
  • HUKRIM
  • HIBURAN
    • MUSIK
    • PARIWISATA
    • FILM
No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • MANCANEGARA
    • JABAR
    • BANDUNG UPDATE
    • NASIONAL
  • OLAHRAGA
  • WANITA
    • TIPS
    • BUSANA
    • KULINER
  • HIKMAH
    • JUMAT BAROKAH
    • KAJIAN
    • TAREH
    • MUTIARA HADIST
  • EDUKASI
    • SEKOLAH
    • EKSKUL
    • DISDIK
  • EKONOMI
  • HUKRIM
  • HIBURAN
    • MUSIK
    • PARIWISATA
    • FILM
No Result
View All Result
dara.co.id
">

Cegah Narkoba, Wali Kota Bandung Punya Formula Khusus, Apa Itu?

mm by Avila Dwi Putra
22 Januari 2021
in BANDUNG UPDATE, HEADLINE
0

Wali Kota Bandung Oded M Danial mempunyai formula khusus untuk menekan peredaran narkoba. Formula itu adalah memerkuat ketahanan keluarga.


DARA| BANDUNG- Oded memaparkan, ketahanan keluarga merupakan fondasi untuk membangun benteng dari pengaruh narkoba. Kuncinya, kata dia, harus menjaga pola komunikasi yang klop antara orang tua dan anak.

“Yang efektif ini bagaimana kita membangun ketahanan keluarga. Ketika partikel sosial dari keluarga menjadi kuat, ini menjadi bagian dari upaya kita penceghan narkoba di tanah air,” ucap Oded, saat menyambut visitasi Badan Narkotika Nasional RI secara daring, Jumat (22/1/2021).

BACA JUGA

Korban alami luka memar hingga pecah pembuluh darah pada mata sebelah kanan (Istimewa)

Dugaan Penganiayaan di Ponpes Al-Itihad, Sejumlah Saksi Dimintai Keterangan

27 Februari 2021

Ini Hasil Undian Babak 16 Besar Liga Europa, Ada Big Match MU Kontra AC Milan

27 Februari 2021

Berdasarkan temuan data di lapangan sasaran utama peredaran narkoba kini menyasar anak-anak usia remaja. Sehingga, kedekatan hubungan keluarga menjadi sangat penting, khususnya membangun keterbukaan komunikasi terhadap berbagai hal. Termasuk masalah edukasi bahaya narkoba.

Pasalnya, diutarakan Oded, tak sedikit dari anak-anak usia remaja yang terjerat narkoba terdampak masalah di keluarganya. Untuk itu, formulasi ketahanan keluarga dibutuhkan sebagai modal dasar dalam menangkal bahaya narkoba.

“Bagi para orangtua ini memang sasaran paling empuk dari anak-anak kita,” cetusnya.

Selain itu, Oded juga memastikan Pemerintah Kota Bandung tidak akan terlena melupakan sejumlah persoalan sosial di tengah usaha keras berjibaku menangani pandemi Covid-19. Diantaranya juga konsen untuk berperang menekan peredaran narkoba di Kota Bandung.

Sebagai kota modern dan sibuk oleh beragam aktivitas, Oded tidak memungkiri apabila di saat pandemi Covid-19 ini masih ada oknum masyarakat yang bergelut dalam dunia narkoba. Baik sebagai pengedar ataupun menjadi pengguna.

Untuk itu, Oded menyatakan Pemkot Bandung bersama BNN akan terus bersinergi. Sekalipun pandemi tengah melanda, namun pengaruh buruk narkoba pun jangan sampai diabaikan.

“Peredaran narkoba di tengah masa pandemi ini memang angka menunjukkan tidak pernah surut. Disatu sisi kita sedang menghadapi musibah Covid-19, tapi disisi lain masih ada oknum masyarakat yang mempergunakan barang haram ini sehingga tidak pernah turun. Tentu saja pemerintah, dalam hal ini BNN, telah berupaya maksimal untuk menghentikan peredarannya,” bebernya.

Oded mengungkapkan, sebanyak 79 dari 151 kelurahan di Kota Bandung secara bertahap telah melengkapi regulasi yang berkaitan dengan fasilitasi program Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan Narkotika (P4GN).

Bahkan, delapan kelurahan diantaranya ditetapkan sebagai percontohan pelaksanaan Kelurahan Bersih Narkoba (Bersinar) pada 2020 lalu.

Memasuki tahun 2021 ini, Pemkot Bandung rencananya bakal mencanangkan 20 kelurahan untuk melaksanakan program Kelurahan Bersinar.

“Salah satunya yang kita apresiasi P4GN, kami di Kota Bandung Alhamdulillah dalam merespon positif program ini. Sudah memiliki program bersinar, dan insya Allah ini akan dilakukan di seluruh wilayah,” pungkasnya.

 

Editor : Maji

  • Facebook
  • Twitter
  • WhatsApp

Terkait

Tags: Berantas NarkonaWalikota Bandung
Previous Post

Ketua Puskopkar PTPN Vlll Berbagi Tips Sehat Ditengah Pandemi

Next Post

PSBB Proporsional Berlanjut, Toko di Kota Bandung Dibatasi Sampai Jam 8 Malam

Related Posts

Korban alami luka memar hingga pecah pembuluh darah pada mata sebelah kanan (Istimewa)
HEADLINE

Dugaan Penganiayaan di Ponpes Al-Itihad, Sejumlah Saksi Dimintai Keterangan

27 Februari 2021
HEADLINE

Ini Hasil Undian Babak 16 Besar Liga Europa, Ada Big Match MU Kontra AC Milan

27 Februari 2021
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menangkap tangan Gubernur Sulawesi Selatan, Nurdin Abdullah di rumah dinasnya pada Sabtu (27/2/2021) dini hari.(Foto: okezone)
HEADLINE

KPK Tangkap Gubernur Sulsel Nurdin Abdullah di Rumah Dinas, Seperti Ini Kronologisnya

27 Februari 2021
EDUKASI

PT. Geo Dipa Energi (Persero) Unit Patuha Bangun BTS Dan Jaringan Internet, Kini Anak-anak Bisa Sekolah Daring

27 Februari 2021
Sekretaris Dinas Kesehatan Kabupaten Garut, dr. Leli Yuliani.
HEADLINE

Lima Pegawai Kantor Pajak Garut Terpapar Virus Corona, Kemungkinan Masih Bisa Bertambah

26 Februari 2021
BANDUNG UPDATE

Lansia Warga Kota Bandung Yang Ingin Divaksin, Seperti Ini Pendaftarannya

26 Februari 2021
Next Post

PSBB Proporsional Berlanjut, Toko di Kota Bandung Dibatasi Sampai Jam 8 Malam

Discussion about this post

dara.co.id

Kehadiran dara.co.id (daulatrakyat), sebagai media pers yang sudah terverifikasi administrasi & faktual oleh dewan pers, mencoba memberikan pilihan atas kebutuhan informasi pembaca dari berbagai aspek. Aspek ekonomi, politik, traveling, seni budaya, bahkan berita atau informasi yang bersifat layanan publik dari mitra dara.co.id

ARSIP PERBULAN

  • Februari 2021 (649)
  • Januari 2021 (700)
  • Desember 2020 (760)
  • November 2020 (818)
  • Oktober 2020 (778)
  • September 2020 (782)
  • Agustus 2020 (740)
  • Juli 2020 (952)
  • Juni 2020 (1024)
  • Mei 2020 (856)
  • April 2020 (1020)
  • Maret 2020 (1250)
  • Februari 2020 (1061)
  • Januari 2020 (485)
  • Desember 2019 (645)
  • November 2019 (633)
  • Oktober 2019 (646)
  • September 2019 (685)
  • Agustus 2019 (752)
  • Juli 2019 (681)
  • Juni 2019 (517)
  • Mei 2019 (607)
  • April 2019 (647)
  • Maret 2019 (635)
  • Februari 2019 (682)
  • Januari 2019 (681)
  • Desember 2018 (391)
  • November 2018 (406)
  • Oktober 2018 (104)

Berita Top Hari Ini

  • Ini Bunyi Pasal RUU HIP yang Bikin Polemik, Netty Prasetiyani Sebut Seperti Ini
    Ini Bunyi Pasal RUU HIP yang Bikin Polemik, Netty Prasetiyani Sebut Seperti Ini
  • Dunia Terbalik : Kecantikan Ibu Ines Bikin Gagal Fokus Playboy Ciraos
    Dunia Terbalik : Kecantikan Ibu Ines Bikin Gagal Fokus Playboy Ciraos
  • 10 Negara Termiskin di Dunia
    10 Negara Termiskin di Dunia
  • Dana BST Tahap 2 Sudah Ada di Kantor Pos, Gelombang  3 Cair Bulan Juni
    Dana BST Tahap 2 Sudah Ada di Kantor Pos, Gelombang 3 Cair Bulan Juni
  • Dampak Pandemi Covid-19, Terjadi Penurunan Kualitas Pendidikan Indonesia
    Dampak Pandemi Covid-19, Terjadi Penurunan Kualitas Pendidikan Indonesia
  • Handphone Anda Disadap Orang? Ini Ciri-Cirinya
    Handphone Anda Disadap Orang? Ini Ciri-Cirinya
  • Ridwan Kamil Izinkan Pengurus Masjid Melaksanakan Solat Jumat dan Idul Fitri
    Ridwan Kamil Izinkan Pengurus Masjid Melaksanakan Solat Jumat dan Idul Fitri
  • MANAGEMENT
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA CYBER
  • Terms & Conditions

© 2021 dara.co.id

No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • MANCANEGARA
    • JABAR
    • BANDUNG UPDATE
    • NASIONAL
  • OLAHRAGA
  • WANITA
    • TIPS
    • BUSANA
    • KULINER
  • HIKMAH
    • JUMAT BAROKAH
    • KAJIAN
    • TAREH
    • MUTIARA HADIST
  • EDUKASI
    • SEKOLAH
    • EKSKUL
    • DISDIK
  • EKONOMI
  • HUKRIM
  • HIBURAN
    • MUSIK
    • PARIWISATA
    • FILM

© 2021 dara.co.id