Begini Penjelasan Bupati Sukabumi Soal Tiga Raperda yang Hari Ini Diparipurnakan

Selasa, 14 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Istimewa

Foto: Istimewa

“Kami berharap Raperda tentang jasa lingkungan hidup ini menjadi payung hukum dan menjadi dasar bagi Pemkab Sukabumi.”

DARA | Begitu kata Bupati Sukabumi H Marwan Hamami saat menyampaikan Nota Penjelasan DPRD atas tiga  raperda dalam rapat Paripurna DPRD Kabupaten Sukabumi di ruang rapat DPRD, Selasa (14/1/2025).

Tiga raperda tersebut tentang pengetahuan tradisional dalam penetapan kawasan perlindungan mata air.

Kemudian, raperda tentang pemberian insentif dan kemudahan investasi, serta raperda tentang jasa lingkungan.

Terkait raperda tentang pemberian insentif dan kemudahan investasi, bupati menuturkan investasi merupakan salah satu indikator penting yang berkontribusi terhadap pertumbuhan ekonomi.

Lalu, soal raperda perlindungan hak masyarakat hukum adat khususnya perlindungan hak ulayat atas sumber air, kata bupati Pemkab Sukabumi sudah memiliki peraturan daerah, yakni Perda Nomor 7 tahun 2024 tentang Pengakuan dan Perlindungan Masyarakat Hukum Adat.

Meski begitu bupati menyambut baik inisiasi raperda tentang pengetahuan tradisional dalam penetapan kawasan perlindungan mata air.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Komisi II DPRD Kabupaten Sukabumi Bertemu FMNMB, Bahas Pembangunan Tambak Udang
Eratkan Kemitraan dengan Media, Kadiskominfo Kab Sukabumi Sosialisasikan Perbup 67/2022
Bahas Kasus Bullying di Sekolah KOMISI III DPRD Kota Sukabumi Hearing dengan Dinas Pendidikan
Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Hadiri FGD Bertajuk Sinergitas Polri dan Dunia Pendidikan
Jabar Kejar Target Investasi Rp270 Triliun di 2025, Kawasan Rebana Tujuan Favorit Investor
Bangun Ratusan Rutilahu, Donatur Kuwait Bantu Sejahterakan Masyarakat Garut
Hari Kedua Ops Keselamatan Lodaya 2025, Begini Penjelasan Kasatlantas Polres Garut
Pj. Wali Kota Sukabumi Membuka Pelatihan Kewirausahaan UMKM
Berita ini 22 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 08:07 WIB

Komisi II DPRD Kabupaten Sukabumi Bertemu FMNMB, Bahas Pembangunan Tambak Udang

Kamis, 13 Februari 2025 - 21:13 WIB

Eratkan Kemitraan dengan Media, Kadiskominfo Kab Sukabumi Sosialisasikan Perbup 67/2022

Kamis, 13 Februari 2025 - 21:08 WIB

Bahas Kasus Bullying di Sekolah KOMISI III DPRD Kota Sukabumi Hearing dengan Dinas Pendidikan

Rabu, 12 Februari 2025 - 21:54 WIB

Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Hadiri FGD Bertajuk Sinergitas Polri dan Dunia Pendidikan

Rabu, 12 Februari 2025 - 16:52 WIB

Jabar Kejar Target Investasi Rp270 Triliun di 2025, Kawasan Rebana Tujuan Favorit Investor

Berita Terbaru

Ilustrasi (Foto: Kemenkes)

RAGAM

Ini Manfaat dan Jenis Pemeriksaan Cek Kesehatan Gratis

Jumat, 14 Feb 2025 - 08:51 WIB