Atasi Stres Pengendara, Wali Kota Depok Putar Lagu di Lampu Merah

Rabu, 17 Juli 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi (Foto: Tempo.co)

Ilustrasi (Foto: Tempo.co)

DARA | DEPOK – Kemacetan lalu lintas di Depok semakin parah. Untuk menghindari stres pengendara, Wali Kota Depok, M Idris Somad akan menyetel lagu di setiap lampu merah.

Suara merdu Idris Somad akan terdengar di setiap lampu merah. Lagu itu ciptaan musisi Koko Thole. Juga di-posting di akun YouTube Dishub Depok.

Kemacetan lalu lintas di Depok semakin parah ketika akhir pekan tiba. Sedikit banyak membuat stres para pengendara. Solusinya memutar lagu di setiap lampu merah. “Betul, itu termasuk bagian dari mengatasi kemacetan, biar menghibur,” kata Wali Kota Depok M Idris Abdul Somad, dilansir detikcom.

Sementara itu, Kabag Operasional Korlantas Polri Kombes Pol Benyamin mengatakan, boleh-boleh saja, kan sekadar untuk mengingatkan. Lagian pemutaran lagu di lampu merah  tidak dilarang. Belum ada aturan yang secara jelas melarang pemutaran lagu di lampu merah. “Tidak larangan. Tidak ada aturannnya,” ujarnya.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Hendry Ch Bangun dan Zulmansyah Sepakat Gelar Kongres Persatuan PWI Paling Lambat Agustus 2025
Menko Zulhas Ungkap Peran Penting Kapolri dalam Wujudkan Swasembada Pangan
ASUS Luncurkan Produk Expert Series dengan TKDN di Atas 40%
Tenaga Kerja Asing dan Hubungan Indonesia-China
Brain Leadership: Kunci Membentuk Tim Berkinerja Tinggi
Tantangan dan Strategi Komunikasi Korporat di Era Digital
Manfaatkan Energi Surya: Desa Keliki Bali Jadi Inspirasi Global
Setia pada Lilin, Bukan Printing: Dimas Batik Jadi Penjaga Terakhir Batik Tulis Tasikmalaya
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 17 Mei 2025 - 12:12 WIB

Hendry Ch Bangun dan Zulmansyah Sepakat Gelar Kongres Persatuan PWI Paling Lambat Agustus 2025

Selasa, 13 Mei 2025 - 20:32 WIB

Menko Zulhas Ungkap Peran Penting Kapolri dalam Wujudkan Swasembada Pangan

Kamis, 8 Mei 2025 - 18:20 WIB

ASUS Luncurkan Produk Expert Series dengan TKDN di Atas 40%

Kamis, 8 Mei 2025 - 10:35 WIB

Tenaga Kerja Asing dan Hubungan Indonesia-China

Rabu, 7 Mei 2025 - 14:07 WIB

Brain Leadership: Kunci Membentuk Tim Berkinerja Tinggi

Berita Terbaru