Alfath Alima-Maheswara dari Kota Bogor Juara Moka Jabar 2024

Senin, 16 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Alfath Alima Hakim dan Maheswara Yogha terpilih sebagai Mojang Jajaka Jawa Barat 2024 pada malam final yang berlangsung di Gedung Merdeka, Kota Bandung, Minggu (15/12/2024) malam.(Foto: biro adpim jabar)

Alfath Alima Hakim dan Maheswara Yogha terpilih sebagai Mojang Jajaka Jawa Barat 2024 pada malam final yang berlangsung di Gedung Merdeka, Kota Bandung, Minggu (15/12/2024) malam.(Foto: biro adpim jabar)

Moka 2024 diikuti 52 peserta dari 26 kabupaten dan kota se – Jabar.

DARA| Alfath Alima Hakim dan Maheswara Yogha terpilih sebagai Mojang Jajaka Jawa Barat 2024 pada malam final yang berlangsung di Gedung Merdeka, Kota Bandung, Minggu (15/12/2024) malam.

Alfath dan Maheswara adalah mojang jajaka perwakilan dari Kota Bogor. Keduanya terpilih berdasarkan keputusan bulat dari dewan juri yang salah satunya adalah Penjabat Ketua TP PKK Jawa Barat Amanda Soemedi Bey Machmudin.

Moka Jabar merupakan ajang bergengsi bagi kawula muda untuk menjadi duta budaya dan pariwisata Jabar.

Moka 2024 diikuti 52 peserta dari 26 kabupaten dan kota se – Jabar. Pada Moka tahun ini, Kabupaten Cianjur tidak mengirimkan perwakilan untuk berkompetisi.

Menurut Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Jawa Barat Benny Bachtiar, para peserta telah melewati banyak tahapan termasuk menjadi juara pasanggiri di daerah masing – masing.

“Alhamdulillah dari rangkaian bulan Agustus mulai dari technical meeting, seleksi dan lain sebagainya,” ujar Benny Bachtiar saat memberikan sambutannya.

Benny mengatakan, para finalis Moka Jabar 2024 setelah ajang itu dapat menjadi duta yang bisa mempromisikan potensi pariwisata, budaya dan ekonomi kreatif di Jabar.

“Ingat Jabar lokomotif ekonominya pariwisata. Di dalam pariwisata ada 17 subsektor ekonomi yang bisa mendukung perekonomian rakyat,” tutur Benny.

Editor: Maji

Berita Terkait

Sunda Karya Fest Jadi Katalisator Pertumbuhan Ekonomi Kreatif Jabar
Pemkab dan DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Rapat Gabungan Tuntaskan PPAS 2025
Kapolda Jabar Disambut Tangisan Saat Melayat Rumah Duka Almarhum Bripka Cecep
Tembakan Salvo Iringi Kepergian Bripka Cecep Saepul Bahri
Tinjau Lokasi Tragedi Pesta Rakyat Garut, Kapolda Jabar: Usut Tuntas Jika Ada Kelalain
Inilah 54 Perwakilan Kabupaten/Kota yang Akan Bersaing di Pemilihan Mojang Jaka Jawa Barat 2025
Breakingnews, Pesta Rakyat Pernikahan Putra Gubernur Jabar dengan Wakil Bupati Garut Tewaskan Tiga Warga
Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Bandung Biro Sukabumi Nyatakan Sikap, Terkait Dugaan Pelarangan Peliputan saat Kunjungan Gubernur Jawa Barat ke Sukabumi

Berita Terkait

Minggu, 20 Juli 2025 - 11:48 WIB

Sunda Karya Fest Jadi Katalisator Pertumbuhan Ekonomi Kreatif Jabar

Minggu, 20 Juli 2025 - 00:36 WIB

Pemkab dan DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Rapat Gabungan Tuntaskan PPAS 2025

Sabtu, 19 Juli 2025 - 21:11 WIB

Kapolda Jabar Disambut Tangisan Saat Melayat Rumah Duka Almarhum Bripka Cecep

Sabtu, 19 Juli 2025 - 21:01 WIB

Tembakan Salvo Iringi Kepergian Bripka Cecep Saepul Bahri

Sabtu, 19 Juli 2025 - 18:21 WIB

Tinjau Lokasi Tragedi Pesta Rakyat Garut, Kapolda Jabar: Usut Tuntas Jika Ada Kelalain

Berita Terbaru


Proses pemakaman Bripka Cecep Saepul Bahri di TPU Kampung Sukadana Gandok, Kelurahan Kota Kulon, Kecamatan Garut Kota, Kabupaten Garut, Jumat (18/7/2025) malam.(Foto: andre/dara)

HEADLINE

Tembakan Salvo Iringi Kepergian Bripka Cecep Saepul Bahri

Sabtu, 19 Jul 2025 - 21:01 WIB