Ketua Komisi 1 DPRD Jabar : MPP Mudahkan Layanan Publik

Sabtu, 18 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

foto : Humas DPD Jabar

foto : Humas DPD Jabar

DARA | PURWAKARTA – Pelayanan publik di Mall diyakini dapat mempermudah pelayanan administasi public. Karena itu Komisi I DPRD Provinsi Jawa Barat mengapresiasi sekaligus mendorong Mall Pelayanan Publik (MPP) untuk lebih berkembang.

Ketua Komisi I DPRD Jabar Bedi Budiman mencotohkan Mall Pelayanan Publik di Kabupaten Purwakarta. Dia menyatakan MPP di Purwakarta ini untuk terus meningkatkan pelayanannya.

Sebab lanjut Bedi,  dengan adanya MPP akan memudahkan urusan secara administratif, terlebih dalam hal perijinan.

Ketua Komisi I DPRD Provinsi Jawa Barat, Bedi Budiman menyebutkan, adanya MPP memberikan kemudahan kepada masyarakat pada bidang pelayanan satu atap. Khususnya bidang perijinan dan 30an Organisasi Perangkat Daerah (OPD) mewakili dalam satu atap.

“Inilah yang menjadi kebutuhan masyarakat, ada kemudahan dalam pelayanan dalam segala bidang,” ujar Bedi di MPP, Kabupaten Purwakarta, Selasa (7/9/2021).

Kepala Dinas Penyelenggaraan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PPTSP) Kabupaten Purwakarta, M. Nurcahya juga menambahkan, sinergitas antar instansi, kepala daerah dan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah agar dapat membukakan pelayanan satu pintu di MPP.

“Kuncinya ada sinergis berbagai instansi terkait untuk mempermudah akses masyarakat terhadap pelayanan publik,” kata Nurcahya.

Dia mengharapkan, MPP tersebut dapat menjadi percontohan untuk diaplikasikan di Kabupaten/ Kota lainnya. Mengingat MPP di Kabupaten Purwakarta ini menduduki peringkat ke-31 ditingkat nasional dan peringkat ke-3 terbaik di Jawa Barat.

“Adanya MPP ini atas dasar kebutuhan masyarakat. Menjalin koordinasi dengan pihak terkait yang menghasilkan 36 OPd yang memberikan pelayanan satu pintu di MPP,” tutupnya.

Berita Terkait

Legislator Jabar mendesak Exit Tol 149 Gedebage Segera Dituntaskan
DPRD Jabar Minta Penca Silat Masuk Kurikulum Sekolah
Pj Bupati Cirebon Sambut Kunjungan Kerja Wakil Ketua DPRD Provinsi Jawa Barat, Pererat Sinergi untuk Pembangunan Daerah
Agung Yasunsan : Penting Penyebaran Informasi Publik agar Tumbuh Self Imunity
Legislator Jabar Hj Sri : Isu Ekonomi Saat Ini Berat
DPRD Jabar Apresiasi Pemdaprov Raih IGA 2024
Kenapa Angka Pengangguran di Jabar Masih Tinggi? Begini Kata Politisi PKS Iwan Suryawan
Humaria Buka Akses Komunikasi untuk Warga Kabupaten Bandung

Berita Terkait

Kamis, 12 Desember 2024 - 14:48 WIB

Legislator Jabar mendesak Exit Tol 149 Gedebage Segera Dituntaskan

Selasa, 10 Desember 2024 - 15:42 WIB

DPRD Jabar Minta Penca Silat Masuk Kurikulum Sekolah

Senin, 9 Desember 2024 - 22:07 WIB

Pj Bupati Cirebon Sambut Kunjungan Kerja Wakil Ketua DPRD Provinsi Jawa Barat, Pererat Sinergi untuk Pembangunan Daerah

Sabtu, 7 Desember 2024 - 15:53 WIB

Agung Yasunsan : Penting Penyebaran Informasi Publik agar Tumbuh Self Imunity

Jumat, 6 Desember 2024 - 16:02 WIB

Legislator Jabar Hj Sri : Isu Ekonomi Saat Ini Berat

Berita Terbaru