Pemkab Subang Kucurkan Dana untuk Enam Koperasi dan Satu Kelompok Usaha

Selasa, 1 Desember 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekretaris DKUPP, Suwitro

Sekretaris DKUPP, Suwitro

Meminimalisir maraknya bank emok serta sebagai upaya penanggulangan dampak Covid 19, Pemerintah Kabupaten Subang melalui Dinas Koperasi, UMKM, Perdagangan dan Perindustrian (DKUPP) menggulirkan bantuan sebesar Rp790 juta untuk enam koperasi dan satu kelompok usaha.

 

DARA | SUBANG – Menurut Kepala Dinas DKUPP, H Dadang Kurnianudin melalui Sekretaris Suwitro, bantuan koperasi itu bentuk perhatian pemerintah daerah untuk memberdayakan UMKM di desa. Sesuai visi misi Jimat Akur dengan program Jawara Niaga.

“Soal bank emok tidak bisa dilarang karena memang itu sebuah kebutuhan masyarakat,” kata Suwitro, Selasa (01/11/2020).

Sementara itu, soal bantuan terhadap koperasi di pedesaan tersebut, lanjut Dadang, salah satu program Bupati dan Wakil Bupati Subang H Ruhimat dan Agus Masykur, yang sebelum dilantik menggagas supaya di tiap desa tumbuh koperasi-koperasi yang diharapkan bisa memberikan solusi kebutuhan masyarakat.

“Koperasi di pedesaan itu bisa berkembang, sehingga bisa membantu meminimalisir kesulitan ekonomi masyarakat. Mekanisme bantuan,  untuk mencairkan menggunakan aplikasi Abah Jawara,” imbuhnya.***

Editor: denkur

 

Berita Terkait

Hiburan Digital Kian Melekat, Gen Z Jadi Motor Utama Pertumbuhan Content Creator
Hari Keenam Pencarian, Dua Mahasiswa IKOPIN Terseret Ombak di Pantai Puncak Guha Belum Ditemukan
Kasus Dugaan Korupsi Mobil Covid, Kantor Dinkes Bandung Barat Digeledah Kejaksaan
Hari Anak Nasional, LRT Jabodebek Menjadi Ruang Tumbuh Anak Lewat Edutrain
Menteri PKP dan Gubernur Jabar Ingatkan Masyarakat Jauhi Rentenir, Manfaatkan Pembiayaan Resmi
Polres Garut Pastikan Stok dan Harga Pangan Stabil
Ribuan CCTV Terpasang, KCIC Kembali Tangkap Oknum Pencuri Bantal Whoosh
Serafin Ernesta dan Arif Muhaemin Terpilih sebagai Mojang Jajaka Jawa Barat 2025

Berita Terkait

Minggu, 27 Juli 2025 - 12:46 WIB

Hiburan Digital Kian Melekat, Gen Z Jadi Motor Utama Pertumbuhan Content Creator

Minggu, 27 Juli 2025 - 11:41 WIB

Hari Keenam Pencarian, Dua Mahasiswa IKOPIN Terseret Ombak di Pantai Puncak Guha Belum Ditemukan

Kamis, 24 Juli 2025 - 13:47 WIB

Kasus Dugaan Korupsi Mobil Covid, Kantor Dinkes Bandung Barat Digeledah Kejaksaan

Kamis, 24 Juli 2025 - 12:00 WIB

Hari Anak Nasional, LRT Jabodebek Menjadi Ruang Tumbuh Anak Lewat Edutrain

Kamis, 24 Juli 2025 - 09:02 WIB

Menteri PKP dan Gubernur Jabar Ingatkan Masyarakat Jauhi Rentenir, Manfaatkan Pembiayaan Resmi

Berita Terbaru

CATATAN

ISRAEL MAKIN TERJEPIT Inggris di Ambang Akui Palestina

Sabtu, 26 Jul 2025 - 23:14 WIB