Ini Jadwal PPDB di Kota Bandung

Rabu, 10 Juni 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pendaftaran Peserta Didik Baru (PPDB) 2020 Kota Bandung akan dimulai pada Juni ini. Semua proses dilakukan secara daring atau online.


DARA| BANDUNG- PPDB Kota Bandung yaitu untuk penerimaan siswa SD dan SMP. Sedangkan untuk tingkat SMA/SMK dilaksanakan oleh Dinas Pendidikan Jawa Barat.

Semua proses PPDB dilaksanakan secara dalam jaringan atau online. Saat ini pendataan calon siswa telah dilaksanakan sejak 11 Mei hingga 13 Juni.

Berikut jadwal lengkap PPDB Kota Bandung 2020:

Jalur Afirmasi dan Prestasi:
15-19 Juni: Pendaftaran
22 Juni: Pengumuman
23-24 Juni: Daftar Ulang

Jalur Zonasi dan Perpindahan Tugas Orang Tua:

22-26 Juni: Pendaftaran
29 Juni: Pengumuman
1-2 Juli: Daftar ulang

 

Editor : Maji

Berita Terkait

Akademisi: Realisasi Belanja dan Pendapatan Jabar Masih di Jalur yang Tepat
Akses Menuju Stasiun Makin Mudah, Pengguna LRT Jabodebek di Stasiun Harjamukti Terus Naik
Geger di Mapolresta Cirebon! Puluhan Polisi Mendadak Dites Urine, Ada Apa?
KH Abbas Abdul Jamil Didorong Jadi Pahlawan Nasional, Pemkab Cirebon Optimis dan Bangga
Breaking News, Longsor di Bojonggenteng Sukabumi Tewaskan Seorang Remaja
Wisatawan Asal Cimaung Kabupaten Bandung Tenggelam di Pantai Sayang Heulang Garut
Giliran Ketua KPKBU Kota Lembang Soroti Tajam Perluasan Wacana Perluasan Kota Cimahi
Breaking News, Diguyur Hujan Deras, Longsor dan Banjir Terjadi di Parakansalak Sukabumi

Berita Terkait

Jumat, 11 Juli 2025 - 10:57 WIB

Akademisi: Realisasi Belanja dan Pendapatan Jabar Masih di Jalur yang Tepat

Rabu, 9 Juli 2025 - 13:43 WIB

Akses Menuju Stasiun Makin Mudah, Pengguna LRT Jabodebek di Stasiun Harjamukti Terus Naik

Rabu, 9 Juli 2025 - 13:38 WIB

Geger di Mapolresta Cirebon! Puluhan Polisi Mendadak Dites Urine, Ada Apa?

Rabu, 9 Juli 2025 - 13:30 WIB

KH Abbas Abdul Jamil Didorong Jadi Pahlawan Nasional, Pemkab Cirebon Optimis dan Bangga

Rabu, 9 Juli 2025 - 10:08 WIB

Breaking News, Longsor di Bojonggenteng Sukabumi Tewaskan Seorang Remaja

Berita Terbaru

Foto: Istimewa

JABAR

Pansus RPJMD DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Raker Raperda

Jumat, 11 Jul 2025 - 08:20 WIB