Belum Diketahui Alasannya, Wakapolda Jabar Mundur dari Capim KPK

Kamis, 18 Juli 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: screenshot CNNIndonesia

Foto: screenshot CNNIndonesia

DARA | JAKARTA – Brigjen Akhmad Wiyagus yang saat ini memangku jabatan sebagai Wakil Kepala Kepolisian Daerah (Wakapolda) Jawa Barat, mengundurkan diri dari seleksi calon pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Namun, belum diketahui alasannya.

Demikian dikatakan Ketua Pansel Capim KPK, Yenti Ganarsih di Gedung Pusdiklat Sekneg, Jakarta, Kamis (18/7/2019).

Yenti mengatakan, selain Wiyagus, ada tiga orang yang tidak mengikuti uji kompetensi capim KPK. Dua orang tidak hadir tanpa keterangan dan satu orang lagi datang terlambat, sehingga tidak diperbolehkan mengikuti tes.

“Ada 192 calon pimpinan KPK yang lolos tahapan administrasi. Lalu hari ini, Kamis (18/7/2019) mereka akan mengikuti uji kompetensi, menghadapi serangkaian tes. Selain ada pilihan ganda, para capim KPK juga diminta untuk membuat makalah tentang pemberatntasan korupsi.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Menko Zulhas Ungkap Peran Penting Kapolri dalam Wujudkan Swasembada Pangan
ASUS Luncurkan Produk Expert Series dengan TKDN di Atas 40%
Tenaga Kerja Asing dan Hubungan Indonesia-China
Brain Leadership: Kunci Membentuk Tim Berkinerja Tinggi
Tantangan dan Strategi Komunikasi Korporat di Era Digital
Manfaatkan Energi Surya: Desa Keliki Bali Jadi Inspirasi Global
Setia pada Lilin, Bukan Printing: Dimas Batik Jadi Penjaga Terakhir Batik Tulis Tasikmalaya
Gandeng Merry Riana, Manzone Perdana Keluarkan Koleksi Unisex
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 13 Mei 2025 - 20:32 WIB

Menko Zulhas Ungkap Peran Penting Kapolri dalam Wujudkan Swasembada Pangan

Kamis, 8 Mei 2025 - 18:20 WIB

ASUS Luncurkan Produk Expert Series dengan TKDN di Atas 40%

Kamis, 8 Mei 2025 - 10:35 WIB

Tenaga Kerja Asing dan Hubungan Indonesia-China

Rabu, 7 Mei 2025 - 14:07 WIB

Brain Leadership: Kunci Membentuk Tim Berkinerja Tinggi

Rabu, 7 Mei 2025 - 14:03 WIB

Tantangan dan Strategi Komunikasi Korporat di Era Digital

Berita Terbaru