Saat Tidur Dua Bersaudara Ini Tertimpa Tanah Longsor dan Ditemukan Sudah Meninggal Dunia

Senin, 12 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi longsor (Foto: Istimewa/harapanrakyat)

Ilustrasi longsor (Foto: Istimewa/harapanrakyat)

Nasib tragis dialami kakak adik. Keduanya tewas tertimbun tanah longsor saat tidur di rumahnya. Evakuasi pun berlangsung mengharukan.


DARA – Peristiwa itu terjadi di Dusun Cikujang, Desa Sukamaju, Kecamatan Cihaurbeuti, Kabupaten Ciamis, sekitar pukul 18:00 WIB, Minggu (11/9/2022)

Ketua Tagana Kabupaten Ciamis, Ade Waluya mengatakan, korban kakak beradik itu sudah diveakuasi. Korban berhasil ditemukan dengan keadaan sudah meninggal dunia karena tertimbun material longsor.

Menurutnya Ade, korban bernama Dea usia empat tahun dan satu lagi Dini usia 12 tahun. Keduanya adik dan kakak. Mereka sedang tidur.

“Orang tuanya, Alhamdulilah selamat,” tutur Ade, seperti dikutip dari harapanrakyat, Senin (12/9/2022).

Ade menjelaskan, berdasarkan laporan di Desa Sukamaju ada beberapa dusun yang terkena longsor dan banjir akibat luapan sungai Cigintung.

“Berdasarkan catatan kami ada sebanyak 28 KK yang terdampak. Dan 21 KK telah mengungsi,” ujarnya.

Editor: denkur

Berita Terkait

Bahas Dua Poin Penting, Komisi I DPRD Kota Sukabumi Gelar Rapat Kerja dengan Dishub
Bupati Sukabumi Ikuti Rakor Kepala Daerah Bersama Mendagri dan KDM
Bapenda Jabar Perkuat Sinergi dengan Kabupaten Kota untuk Optimalisasi PAD
Pemilik Tanah Terploting Kantor Pemkab Bandung Barat, Menanti Kepastian 15 Tahun
Putri Karlina Terkejut Ada Siswa SMA di Garut Bunuh Diri Diduga Korban Perundungan
MPLS SMA di Jabar Riang Gembira, Wagub Erwan: Tanamkan Kedisiplinan
Siswa SMA di Garut Bunuh Diri Diduga Korban Perundungan, Ini Kronologis Sebenarnya
Sampah Liar 30 Ton di Kedawung Dibersihkan, Pemkab Cirebon Ancam Warga Denda Rp500 Ribu

Berita Terkait

Rabu, 16 Juli 2025 - 20:08 WIB

Bahas Dua Poin Penting, Komisi I DPRD Kota Sukabumi Gelar Rapat Kerja dengan Dishub

Rabu, 16 Juli 2025 - 20:03 WIB

Bupati Sukabumi Ikuti Rakor Kepala Daerah Bersama Mendagri dan KDM

Rabu, 16 Juli 2025 - 16:45 WIB

Bapenda Jabar Perkuat Sinergi dengan Kabupaten Kota untuk Optimalisasi PAD

Rabu, 16 Juli 2025 - 16:37 WIB

Pemilik Tanah Terploting Kantor Pemkab Bandung Barat, Menanti Kepastian 15 Tahun

Rabu, 16 Juli 2025 - 11:29 WIB

MPLS SMA di Jabar Riang Gembira, Wagub Erwan: Tanamkan Kedisiplinan

Berita Terbaru

CATATAN

PUING GAZA “Bias Kognitif” Israel ke Hamas

Rabu, 16 Jul 2025 - 17:57 WIB